9 Cara Buat Aplikasi Android Paling Mudah dan Simpel

Aplikasi Android saat ini semakin berkembang dan banyak diperkenalkan oleh masyarakat. Salah satunya WhatsApp, hanya dalam waktu sebentar sudah menjadi perusahaan besar. Adanya tren pembuatan aplikasi Android membuat orang-orang mulai berlomba untuk mendapatkan profit melalui cari domain id.

Pembuatan aplikasi harus melalui proses yang tidak mudah, agar bisa meledak di pasar. Untuk membuat aplikasi Android sendiri terdapat beberapa langkah yang harus dilakukan.

Cara Buat Aplikasi Paling Mudah dan Simpel

Aplikasi Android memang banyak dibutuhkan oleh masyarakat, mulai dari pribadi maupun bisnis. Berikut ini akan dijelaskan beberapa cara buat aplikasi paling mudah.

  1. Buat Konsep Terlebih Dahulu

Langkah pertama sebelum pengerjaan, Anda harus berpikir aplikasi apa yang ingin dibuat. Buatlah ide tersebut dalam bentuk gambar, agar bisa memberikan presentasi yang lebih matang, solid, dan luas.

  1. Lakukan Riset

Agar Anda lebih yakin dengan ide yang dibuat maka lakukan riset terlebih dahulu. Riset ini bermanfaat untuk membuktikan ide yang bisa menjadi pondasi aplikasi. Anda bisa melakukan survey, meminta penilaian orang terhadap aplikasi kompetitor, dan hal lainnya yang bisa memberikan informasi lebih luas.

  1. Buat “Storyboard” aplikasi

Istilah storyboard merupakan wireframe atau cetak biru yang berasal dari aplikasi. Melalui proses ini, Anda bisa memberikan konsep pada desain. Hal ini berguna untuk mendapatkan gambaran yang lebih berguna dan jelas. 

Namun, Anda harus berhati-hati pada tahap ini, agar hasilnya berkualitas. Tidak hanya itu saja, aplikasi Anda akan disukai banyak orang.

  1. Pembuatan Wireframe dan Back End

Secara umum, backend merupakan panggung pada bagian belakang tempat di mana Anda bisa menyimpan beberapa data. Namun, program aplikasinya sendiri bisa digunakan untuk memudahkan sisi programming.

  1. Lakukan Uji Coba Prototype

Jika Anda sudah selesai pada tahap back end, maka aplikasi yang diinginkan sudah tersedia. Namun, belum tentu aplikasi tersebut berjalan dengan lancar.

Oleh karena itu, Anda bisa melakukan uji coba dengan meminta pendapat kerabat. Mintalah kerabat Anda untuk menggunakannya agar mengetahui apa masalah yang timbul.

  1. Desain Tampilan

Apabila Anda sudah melakukan uji coba dan memperbaiki aplikasi tersebut, maka sudah bisa mendesain tampilannya. Anda harus membuat tampilan user interface yang menarik, agar pengguna lebih suka. 

Ingat jika aplikasi tersebut bukan hanya untuk diri sendiri, namun orang lain juga. Jadi hal yang paling penting adalah feedback.

  1. Uji Konektivitas Back End dan User interface aplikasi

Pada proses ini, Anda bisa menguji coba aplikasi dengan tujuan berbeda. Anda harus melihat apakah backend sudah berfungsi secara baik atau belum terhadap user interface yang dibuat. 

Pengetesan baterai ini juga berlaku untuk meninjau aplikasi apakah akan menghabiskan banyak daya atau tidak. Sementara itu, Anda harus melakukan revisi bila ada hal yang tidak sesuai.

  1. Lakukan Beta Testing

Anda seharusnya sudah puas dengan aplikasi tersebut, namun tetap perlu pendapat orang lain. Lakukan beta testing agar bisa mengecek seberapa kuat aplikasi Anda. 

Tentunya akan ada pendapat masyarakat yang kontra dan pro. Oleh karena itu, Anda harus bisa menyaring pendapat mereka agar aplikasi bisa sempurna sebelum diluncurkan.

  1. Waktunya Merilis Aplikasi

Setelah Anda mengikuti serangkaian tips pembuatan aplikasi, maka aplikasi tersebut siap diluncurkan. Kini saatnya Anda menentukan waktu untuk memperkenalkannya kepada orang lain.

Tentunya masih ada beberapa langkah yang perlu harus Anda lakukan. Oleh karena itu, Anda harus melakukan update aplikasi. Namun, sampai sini Anda bisa lebih puas dengan aplikasi tersebut. 

Tips yang ada di atas, sebenarnya tidak mudah. Jadi Anda harus lebih banyak belajar untuk menghasilkan aplikasi berkualitas. Ingat hasil yang baik, tidak bisa didapatkan secara Instan.

Anda harus bisa melewati serangkaian proses yang panjang dan pastinya sulit dicapai. Namun, jika Anda ingin membuat aplikasi yang terbaik, jangan sampai menyerah di tengah jalan.

Bagi Anda yang ingin membuat aplikasi Android bisa melalui lyceum.id. Demikianlah informasi yang bisa disampaikan mengenai cara buat aplikasi paling mudah, semoga bisa bermanfaat.